VISI DAN MISI LABORATORIUM
BENIH DAN PEMULIAAN TANAMAN
VISI LABORATORIUM BENIH DAN PEMULIAAN TANAMAN
โ Menjadi Laboratorium yang memadai dalam Teknologi Benih dan Pemuliaan Tanaman yang mendukung Tridarma Perguruan Tinggiโ
MISI LABORATORIUM BENIH DAN PEMULIAAN TANAMAN
- Melaksanakan kegiatan Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian Masyarakat.
- Meningkatkan suasana akademis yang melibatkan dosen dan mahasiswa.
- Membangun kerjasama antarinstitusi dan antarlaboratorium didalam maupun di luar institusi.
- Berupaya mencapai status Laboratorium Pendidikan yang terakreditasi secara Nasional
RENCANA PENGEMBANGAN LABORATORIUM BENIH DAN PEMULIAAN TANAMAN
TAHUN 2016-2018
Laboratorium Benih dan Pemuliaan tanaman mempunyai rencana pengembangan laboratorium demi meningkatkan pelayananan prima dalam rangka tridarma perguruan tinggi. Rencana Pengembangan Laboratorium Benih dan Pemuliaan Tanaman dapat diunduh disini
